ASSALAMU’ALAIKUM WR. WB. SAHABAT, TERIMA KASIH SUDAH BERKUNJUNG DI BLOG SAYA INI. SEMOGA BERMANFAAT DAN MAMPU MEMBERIKAN INSPIRASI. BAGI SAYA, MENULIS ADALAH SALAH SATU CARA MENDOKUMENTASIKAN HIDUP HINGGA KELAK SAAT DIRI INI TIADA, TAK SEKADAR MENINGGALKAN NAMA. SELAMAT MEMBACA! SALAM HANGAT, ETIKA AISYA AVICENNA.

Senja Bersenandung Ar-Rahman


Sebait kisah masa lalu
Melintas di benakku
Saat kuingat suatu senja
Menyimpan lembaran cerita
Indah..

Kala itu..
Jingga terlukis manis di ufuk barat
Sahut-sahutan panggilan sholat
Tak terkecuali di mushola itu
Sholat Maghrib ditegakkan
Lantunan Ar Rahman terdengar menawan
Syahdu…
Menembus dinding bersekat kayu…
Membahana menelusup rongga-rongga jiwa
“Maka nikmat Tuhan yang manakah yang kamu dustakan?”

Sawangan, 230310_11:45
(Di sela-sela diklat prajabatan)
Aisya Avicenna
Tulisan ini diposting pada bulan Mei 2010 di blog sebelumnya

Aisya Avicenna
 
 

0 comments:

Posting Komentar

Terima kasih telah berkunjung dan meninggalkan komentar di blog ini ^___^. Mohon maaf komentarnya dimoderasi ya. Insya Allah komentar yang bukan spam akan dimunculkan. IG/Twitter : @aisyaavicenna